OTAK
- Berat : 2 % berat badan atau 1400 gram
- Terdiri atas 100 milyar sel saraf dan 1 trilyun sel penyokong
- Otak merupakan bagian superior system nervosum centrale (SNC)
- Fungsi sistem saraf :
- reseptif : menerima informasi
- storage : menyimpan informasi dan mengolahnya
- transfer : mengirim informasi
- Sistem saraf dikenal adanya :
- sensor (reseptor)
b. saluran komunikasi aferen
- pusat komputasi dan pembuat keputusan (kontak-kontak sinaptik antar neuron)
d. saluran komunikasi eferen
- efektor berupa sel otot polos, skelet dan jantung, sel-sel kelenjar
- Otak terletak fungsi-fungsi luhur (ingatan, belajar, bahasa, asosiasi, penalaran, kecerdasan, inisiatif, kesadaran)
- Terbungkus oleh tiga lapisan yang disebut selaput otak (mening) dan terlindung oleh tengkorak
- Mening :
- o Piamater
- o Arakhnoid
- o Duramater
- Otak mengapung dalam cairan : cairan serebrospinal (CSS), sehingga beratnya menjadi 50-100g dalam CSS.
- Tiap belahan otak terdapat lobus-lobus :
- Lobus frontalis :
- gyrus frontalis superior dan medius di rostral gyrus precentralis mengendalikan gerakan tubuh dan mata
b. Gyrus frontalis inferior (area Broca) berkait dengan produksi bicara
- Gyrus orbitalis merupakan bagian lintasan ekspresi emosi
- lobus parietalis
- gyrus postcentralis (cortex sensori) menerima input sensoris berhubungan dengan apresiasi sentuhan, sensasi posisi (kinestesi), keseimbangan, taktil halus kasar
- lobus occipitalis, terdapat fissura calcarina yanga mengandung neuron peneriam informasi visual
- lobus temporalis
- gyrus temporalis tranfersus menerima informasi auditoris
b. gyrus temporalis inferior memproses informasi visual
- lobus centralis
- lobus limbicum, penting dalam ekspresi emosi
Pertumbuhan bagian-bagian otak:
Bagian | Sub-bagian | Bangunan utama |
Forebrain
(prosencephalon) |
– telencephalon
|
– cerebral cortex
– basal ganglia – limbic sistem
|
– diencephalon | – thalamus
– hypothalamus |
|
Midbrain | mesencephalon | – tectum
– tecmentum |
Hindbrain
(rhombecephalon) |
metencephalon | – cerebellum
– pons |
myelencephalon | Medulla oblongata |
MENINGES
- Adalah selubung jaringan ikat non sarafi yang membungkus otak dan medulla spinalis, merupakan shock absorber berisi liquor cerebrospinalis.
Lapisan meninges :
- dura mater
- lapisan paling luar
- selaput padat dan keras dan tak terentangkan
- terdiri 2 lapis mengelilingi otak, dan 1 lapis mengelilingi medulla
- arachnoidea
- membran halus terletak sebelah dalam duramater
- mengelilingi otak dengan agak longgar
- cenderung mengikuti dura mater
- pia mater
- lapisan paling dalam
- melekat pada permukaan otak dan medulla spinalis
- member makan jaringan araf dibawahnya
- berperan sebagai barrier terhadap masuknya senyawa-senyawa dan organisme yang membahayakan
- meningitis : penyakit infeksi sistem saraf yang melibatkan meninges
Cairan Serebrospinal
- merupakan larutan yang jernih tak berwarna
- terdapat di dalam sitem ventriculare dan spatium subarachnoidale
- volume CSS pada orang dewasa 125 ml
- setiap hari diproduksi sebanyak 600-700 ml CSS
- CSS mengandung air, sedikit protein, gas terlarut ()2 dan CO2), ion-ion Na, X, C1, glukose, limfosit
- jika CSS dikeluarkan akan menimbulkan sakit kepala yang sangat bla kepala digerakkan
- tekanan CSS adalah isotonik dengan plasma darah
- Fungsi CSS :
- o sebagai shock absorber sehingga otak dapat menahan tekanan yang terjadi sebagai akibat goncangan atau gerakan kepala yang cepat.
- o CSS berperan juga sebagai nutritif dan membuang produk limbah metabolik sarafi
SUBSTANSI TRANSMITTER
Memiliki dua efek pada membran psotsinaptik :
- depolarisasi – excitatory
- hyperpolarisasi – inhibisi
Macam:
- acetylcholine (ACh)
- dibebaskan oleh otot skeletal
- juga terdapat pada ganglion sistem saraf dan organ target sistem saraf otonom parasimpatik dan otak
- sinapsisnya disebut acetylcholinergic
- berperan pada mengingat dan belajar dan mengontrol fase tidur
- setelah dibebaskan oleh termonal bouton Ach dinonaktifkan oleh enzzym AchE yang ada di membran postsinaptik®cholin + acetat
- Cholin dikembalikan (re-uptake) ke terminal bouton
- monoamine
- macamnya : epineprine, norepineprin, dopamin, serotonin
- diproduksi oleh sistem saraf otak
- dopamin memproduksi potensial postsinaptik menjadi excitatory atau inhibisi tergantung apad resptornya
- § berfungsi pada gerakan, perhatian, dan belajar
- § degenerasi neuron dopamin mneyebabkan penyakit Parkinson (tremor, kejang, keseimbangan terganggu)
- § pemberian L-DOPA suatu obat yang mnestimulasi dopamine menyebabkan gejala Parkinson berkurang
- § efek kelebihan dopamin terlibat pada Schizophrenia (halusinasi, delusi, kekacauan berpikir)®diatasi dengan obat yang mengeblok neuron dopamin
- norepineprin banyak terdapat pada sistem saraf
- epineprin dihasilkan oleh adrenal medulla
- serotonin menyebabkan hambatan potensial postsinaptik
- § serotonin mengatur mood, kontro makan, tidur bangun, meregulasi sakit.
- § LSD (fungsi = serotonin) meningkatkan halusinasi walaupun pengguna sedang jaga
- asam amino
- Asam glutamik
- § Ditemuka di seluruh otak
- § Berperan sebagai excitatory
- GABA
- § Banyak di otak dan sumsum tulang belakang
- § Merupakan transmitetr penghambat
- § Abnormalitas sekresi GABA menyebabkan epilepsi
- § Reseptor GABA berisi tempat pengikat 3 substansi transmitter yaitu 1) GABA; 2)obat transquilizing (benzodiazepam) yang berfungsi meredakan kecemasan, tidur, menurunkan agresi, otot rileks; 3) barbiturat atau alkohol
- § Glycine
- § Banyak ditemukan pada neurotransmitter penghambat di spinal cord dan bagian otak bawah
- § Tetanus ®zat kimia yang mengeblok aktivitas synapsis glycine sehingga menghilangkan hambatan sinapsis dan menyebabkan otot berkontraksi terus menenrus
Artikelnya bagus 🙂
Salam Sehat. Kami menjual Bawang Dayak yang berkhasiat untuk menyembuhkan 43 macam penyakit, salah satunya adalah gangguan seksual. Harga Bawang Dayak Basah: Rp 75 ribu per kg, Kering: Rp 195 ribu per kg, Serbuk: Rp 225 ribu per kg, Bibit: Rp 120 ribu per box. Harga belum termasuk Ongkos Kirim. Hubungi: 0856 4008 6314, WA: 0896 1585 2163. BBM: 7d2b025e. Terima Kasih. Semoga Anda berbahagia.
boleh mintak email website nya gak ?